Headlines News :
Home » , » MEMBUAT DAN MEMASANG BADGE FACEBOOK DI BLOG

MEMBUAT DAN MEMASANG BADGE FACEBOOK DI BLOG

Written By Regina Kim on Selasa, 24 Januari 2012 | 00.36

Badge Facebook dikenal juga dengan nama lencana profil facebook. Merupakan fitur facebook yang memungkinkan pengguna mengintegrasikan halaman profil facebooknya ke blog yang ia kelola. Bermanfaat bagi blogger untuk meningkatkan brand personal dirinya melalui badge facebook yang ia pasang di salah satu sidebar atau halaman statis blog.

Lagi pula facebook merupakan salah satu sosial media yang marak dikunjungi. Hasil survey menunjukkan Indonesia menduduki peringkat kedua di dunia dalam hal akses Facebook. Jadi jangan sia-siakan kesempatan ini. Yuk mari kita sebagai blogger memanfaatkan sosial media untuk kepentingan blog dan personal branding.
Cara membuat badge facebook



Login ke akun facebook anda
Silahkan ke link di bawah ini

http://www.facebook.com/badges/
Pilih “profil badge”











Pilih “edit this page”








Di bagian ini anda bisa memilih bentuk vertikal atau horisontal atau dua kolom yang bisa anda lihat contohnya di halaman about me , anda juga dapat menambahkan item seperti nama, tanggal lahir, nama website jika punya, lalu memilih format yaitu menaruh foto atau tidak di profile/badge facebook anda.

Jangan lupa untuk klik save
Untuk mengambil kode badge / lencana profil facebook anda klik “Blogspot” untuk blog berplatform blogspot atau pilih “other” untuk pengguna wordpress.
Copy/paste dan simpan di notepad (hanya untuk memudahkan)


Share this article :

0 komentar:

Diberdayakan oleh Blogger.

Google Translate

 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Proudly powered by Blogger
Copyright © 2011. Be Smart with science - All Rights Reserved
Template Design by Creating Website Published by Mas Template