Langkah 1
Buatlah daftar (list) yang Anda ingin buat dropdown-nya di luar sheet utama. Contoh,saya di sini membuat list mata kuliah disheet 2
Blok isi kolom materi kuliah dari A2 sampai dengan A6.
Beri Nama cell tersebut dengan cara seperti gambar berikut:
Klik Sheet 1 untuk menempatkan daftar list tadi ke kolom Mata Kuliah.
Langkah selanjutnya adalah mengambil data list tadi dengan cara sebagai berikut : (Data Validation > Data Validation > Tab Setting > Allow (pilih List) > Source diisi dengan nama cell yang dibuat sebelumnya.
Jika berhasil maka hasil yang akan didapat seperti ini.
0 komentar:
Posting Komentar