Headlines News :
Home » » TIPS CARA SETING YAHOO DI OUTLOOK EXPRESS

TIPS CARA SETING YAHOO DI OUTLOOK EXPRESS

Written By Regina Kim on Selasa, 25 September 2012 | 21.20

Login ke Mail yahoo anda ( untuk mengaktifkan fasilitas POPnya )
• Masuk ke Menu Options (Opsi ) atau bantuan diujung kanan atas
• Pilih / klik Mail Options (Opsi Mail)
• Pilih Tab OPTIONS (OPSI)

• Klik pada POP & Forwarding ( POP & Penerusan )
• Beri Centang (ceklist) pada Akses Yahoo! Mail Via POP
• Klik Save ( Simpan )
• Logout dan keluar dari browser.

Buka Microsoft Outlook
• Klik pada menu Tools, pilih Account

• Pada posisi atas kanan klik Tab Add, klik mail

 Masukan Nama Anda bebas

klik Next

• masukan E-mail address Yahoo anda, klik Next
• Isi pada kolom yang tersedia, nama dan alamat email anda
• Account Type : POP3
• Incoming mail server : pop.mail.yahoo.com
• Outgoing mail server : smtp.mail.yahoo.com
• Isikan username anda dan password
• Klik Next
Account Name: isikan alamat email Anda berikut @yahoo.com nya dan passwordnya
• Klik Next lalu Finish

pilih di account pop.mail.yahoo.com lalu klik properties
• Masuk ke tab Advanced
• Beri centang / ceklist pada This server requires a secure connection (SSL)
• Pastikan Port Incoming server (POP3) : 995
• Port Outgoing server (SMTP) : 465
• Kalau perlu beri centang pada Leave a copy of messages on the server (agar nantinya mail yang sudah masuk ke Ms outlook, tetap tersimpan dan bisa dibuka melalui internet browser)
• Klik OK
• Untuk Mengetes setting apakah sudah benar, Klik pada Send and Receive all

Sekarang anda sudah bisa mengirim dan menerima e-mail yahoo Melalui Microsoft Outlook.
Semoga bermanfaat. (Tambahan : untuk Outgoing mailnya ternyata saya coba berkali2 gagal tidak bisa untuk pengiriman email, jadi hanya menerima email saja)










Share this article :

0 komentar:

Diberdayakan oleh Blogger.

Google Translate

 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Proudly powered by Blogger
Copyright © 2011. Be Smart with science - All Rights Reserved
Template Design by Creating Website Published by Mas Template